You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
40 Petugas dan Pegawai Dinas KUMKPM Dilatih Tangani Kebakaran
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Pegawai Dinas KUMKMP Dilatih Tangani Kebakaran

Sebanyak 40 pegawai di lingkungan Kantor Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP), Jalan Perintis Kemerdekaan/BGR1, Jakarta Utara, mendapatkan pelatihan penangulangan kebakaran oleh Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Utara.

Cara menanggulangi kebakaran sangat penting diketahui petugas dan pegawai yang bekerja di Kantor Dinas KUMKMP

Langkah ini dilakukan agar petugas bisa menanggulangi langkah awal ketika terjadi kebakaran.

“Cara menanggulangi kebakaran sangat penting diketahui petugas dan pegawai yang bekerja di Kantor Dinas KUMKMP. Sebab, bila terjadi kebakaran, sebelum api membesar dapat dengan segera dipadamkan,” ujar Irwandi, Kepala Dinas KUMKMP DKI, Jumat (8/4).

Anak Usia Dini Dikenalkan Antisipasi Kebakaran

Irwandi menjelaskan, beberapa reaksi saat terjadi kebaaran justru membuat masyarakat panik, dengan diberikannya sosialisasi, petugas akan paham. Salah satunya adalah memadamkan api dengan karung basah.

“Selain memadamkan api dengan karung basah, petugas dan pegawai juga diajarkan cara menggunakan APAR yang benar untuk memadamkan api,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4299 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1736 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik